Jumat, 23 Maret 2012

Daftar Nama Peserta Yang Lulus UKA Sertifikasi Guru 2012

Uji Konpetensi Awal (UKA)yang telah berlangsung beberapa waktu yang lalu, maka kini saatnya pengumuman tentang siapa saja nama-nama yang berhasil lulus.

Per tanggal 18 MAret kemarin, Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Kebudayaan dan Penjaminan Mutu Pendidikan telah merilis nama-nama yang berhasil lulus UKA tersebut. Anda dapat melihat secara langsung secara online, apakah anda termasuk yang lulus atau tidak.

Baca juga:
Download Data Peserta Sertifikasi Guru Propinsi Lampung Tahun 2012
Search Engine NUPTK - Cara Cek NUPTK Secara Online Tanpa WebBrowser NUPTK

Suasana guru saat mengikuti UKA (foto: sapulidinews.com)

Berdasarkan Keputusan Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Kebudayaan dan Penjaminan Mutu Pendidikan Nomor 12344/J/KP/2012 tanggal 16 Maret 2012 tentang Penetapan Kelulusan Peserta Uji Kompetensi Awal Sertifikasi Guru Dalam Jabatan Tahun 2012, maka dengan ini diumumkan peserta yang dinyatakan lulus UKA dan berhak mengikuti pendidikan dan latihan profesi guru (PLPG) tahun 2012 sebanyak 248.733 orang.

Nama-nama peserta yang lulus UKA Sertifikasi Guru 2012 dapat dilihat dilihat di sini.

Atau gunakan fasilitas pencarian di bawah ini:

Rating: 4.5

facebook comment :

Anda sedang membaca artikel di Info Terpanas dot com tentang Daftar Nama Peserta Yang Lulus UKA Sertifikasi Guru 2012 dan anda bisa menemukan artikel Daftar Nama Peserta Yang Lulus UKA Sertifikasi Guru 2012 ini dengan url http://info-panas.blogspot.com/2012/03/daftar-nama-peserta-yang-lulus-uka.html, anda boleh menyebarluaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Daftar Nama Peserta Yang Lulus UKA Sertifikasi Guru 2012 ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda, namun jangan lupa untuk meletakkan link Daftar Nama Peserta Yang Lulus UKA Sertifikasi Guru 2012 sebagai sumbernya. Anda sangat saya sarankan untuk men-tweet berita ini atau men-share-kannya via Facebook anda. Terima kasih
Jangan Lupa pencet tombol "Like" Untuk Mendapatkan Info Terpanas Langsung di Wall FB mu!

Posted by: Maskun
InfoTerpanas, Updated at: Jumat, Maret 23, 2012

0 comments:

Social Share!

Get Social Share 2.0!

ShareThis