Jumat, 14 Agustus 2009

Anak Kurus Lebih Pintar!


Jakarta Anda memiliki anak yang kurus? Jangan khawatir, mungkin bentuk tubuh anak itu akibat otaknya yang cerdas. Sebuah penelitian mengungkapkannya.

Sebuah penelitian di Spanyol menyebutkan bahwa salah satu penyebab anak kurang pintar adalah karena kegemukan, seperti yang detikhot kutip dari health24, Jumat (14/8/2009).

Penelitian yang melibatkan sekitar 400 anak laki-laki dan perempuan berumur empat tahun ini dilakukan di Pusat Penelitian Epidemi Lingkungan di Barcelona, Spanyol.

Penelitian ini dilakukan menggunakan tes standar fungsi kognitif untuk menentukan kemampuan berhitung, mengingat serta sensor motorik dan sensorik anak. Sedangkan gemuk atau kurusnya seorang anak, ditentukan dari indeks massa tubuh dari masing-masing anak.

Pada saat anak-anak tersebut memasuki umur enam tahun, Peneliti menemukan bahwa 17 persen anak beresiko menjadi kegemukan dan 12 persen lainnya mengalami kegemukan. Namun, anak yang memiliki daya fikir dan keterampilan tinggi pada usia empat tahun sulit untuk mempertahankan berat yang kurang sehat pada masa dua tahun ke depan

Ketika anak menjadi gemuk pada usia enam tahun, secara general daya fikir dan keterampilannya menurun dibandingkan saat usianya empat tahun. Ada banyak penyebab anak menjadi kegemukan, yakni jenis kelamin, berat saat lahir, karakteristik dari ibunya, jumlah saudara kandung dan diet.

(kee/kee)(detikhot)

facebook comment :

Anda sedang membaca artikel di Info Terpanas dot com tentang Anak Kurus Lebih Pintar! dan anda bisa menemukan artikel Anak Kurus Lebih Pintar! ini dengan url http://info-panas.blogspot.com/2009/08/anak-kurus-lebih-pintar.html, anda boleh menyebarluaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Anak Kurus Lebih Pintar! ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda, namun jangan lupa untuk meletakkan link Anak Kurus Lebih Pintar! sebagai sumbernya. Anda sangat saya sarankan untuk men-tweet berita ini atau men-share-kannya via Facebook anda. Terima kasih
Jangan Lupa pencet tombol "Like" Untuk Mendapatkan Info Terpanas Langsung di Wall FB mu!

Posted by: Maskun
InfoTerpanas, Updated at: Jumat, Agustus 14, 2009

0 comments:

Social Share!

Get Social Share 2.0!

ShareThis