Sabtu, 01 Oktober 2011

Sering Digigit Nyamuk? Jangan-Jangan Golongan Darah Anda O

Sering Digigit Nyamuk? Jangan-Jangan Golongan Darah Anda O
Digigit nyamuk adalah salah satu hal yang menyebalkan. Gatal pastinya. Musim panas identik dengan banyak nyamuk, dan Anda mungkin sering menjadi korban gigitannya. Mengapa ya, nyamuk senang menggigit Anda? Hm, mungkin karena Anda termasuk dalam kriteria ini:

1. Berkulit lembut
Selain lawan jenis, nyamuk juga suka dengan orang berkulit lembut karena akan memudahkan dia untuk menembus ke dalam daging dan menyedot darah.

2. Tubuh yang mengeluarkan panas
Nyamuk senang dengan panas, makanya jangan heran ketika kita sedang kepanasan di kamar, nyamuk banyak yang mendekati.

3. Memiliki kolesterol dan steroid tinggi
Nyamuk akan mengikuti seseorang yang menghasilkan banyak kolesterol di kulitnya. Jadi turunkan kolesterol bila tidak ingin digigit nyamuk.

4. Bergolongan darah O
Setiap golongan darah mengeluarkan bau yang berbeda satu sama lain. Mereka yang memiliki golongan darah O biasanya lebih disukai nyamuk karena memiliki bau tertinggi dalam cairan tubuhnya.(kps/jb1)/ JurnalBesuki

facebook comment :

Anda sedang membaca artikel di Info Terpanas dot com tentang Sering Digigit Nyamuk? Jangan-Jangan Golongan Darah Anda O dan anda bisa menemukan artikel Sering Digigit Nyamuk? Jangan-Jangan Golongan Darah Anda O ini dengan url https://info-panas.blogspot.com/2011/10/sering-digigit-nyamuk-jangan-jangan.html, anda boleh menyebarluaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Sering Digigit Nyamuk? Jangan-Jangan Golongan Darah Anda O ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda, namun jangan lupa untuk meletakkan link Sering Digigit Nyamuk? Jangan-Jangan Golongan Darah Anda O sebagai sumbernya. Anda sangat saya sarankan untuk men-tweet berita ini atau men-share-kannya via Facebook anda. Terima kasih
Jangan Lupa pencet tombol "Like" Untuk Mendapatkan Info Terpanas Langsung di Wall FB mu!

Posted by: Maskun
InfoTerpanas, Updated at: Sabtu, Oktober 01, 2011

0 comments:

Social Share!

Get Social Share 2.0!

ShareThis